Mau Dapat Beasiswa Kursus Mandarin di Taiwan? Huayu Enrichment Scholarship (HES) Solusinya!
Bahasa Mandarin adalah bahasa yang paling banyak digunakan di seluruh dunia. Oleh karena itu, penting sekali untuk menguasai bahasa ini di samping bahasa Inggris. Beberapa negara juga memiliki masyarakat yang mayoritas menggunakan bahasa Mandarin. Salah satunya adalah Taiwan yang 70 persen masyarakatnya menggunakan bahasa Hokkian, salah satu variasi bahasa Mandarin, [...]